Rabu, 02 Oktober 2013

Fakta Kucing Jatuh dari Ketinggian Tidak Mati

 
Pernahkah kamu melihat kucing jatuh dari ketinggian tetapi dapat mendarat dengan mulus,dan tidak mati? Orang orang dulu si bilangnya karena nyawa kucing ada 9, tetapi itu salah. Ini dapat di jelaskan dengan ilmu pengetahuan.

Kucing dan beberapa binatang lainnya memiliki keseimbangan dan koordinasi tubuh yang hebat. Ketika mereka jatuh dari ketinggian, mereka akan segera menyadari posisi jatuhnya, jika dalam posisi terbalik, mereka akan segera membalikkan badan agar saat jatuh kaki pada posisi di bawah.

Ketika mendarat juga tidak asal mendarat, setelah membalikkan badannya, mereka merenggangkan kakinya sehingga angin menahan jatuh tubuhnya. Dan ketika bersentuhan dengan tanah, kakinya lansung di tekuk supaya mengecilkan efek jatuhnya. Kalau manusia jatuh dari ketinggian, tentu akan meninggal. Jika pun posisi kaki nya di bawah, kaki nya pasti akan patah.


sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar